Kuliner Betawi Selaksa Rasa & Cerita
By:Akademi Kuliner Indonesia
Published on 2016-09-13 by Gramedia Pustaka Utama


Buku tentang kuliner Betawi ini terangkai dalam alur cerita tentang kota serta manusia yang hidup di dalamnya, terutama berkaitan dengan budaya dan tradisi makan. Keberadaan kuliner Betawi berjalan seiring dengan cara dan arah migrasi etnisnya yang diwarnai oleh hasil campuran berbagai suku dan kelompok masyarakat. Perpaduan ini memunculkan kuliner tradisional yang beragam, baik dari cita rasa, kombinasi bahan, dan cara pembuatan. Sebagaimana etnis lain di Nusantara, setiap tahap dalam daur hidup masyarakat Betawi juga melibatkan hidangan khas yang disiapkan secara khusus. Buku ini merekam urutan dari sejumlah peristiwa, upacara, dan hajatan dalam masyarakat Betawi tempo dulu yang perlu diperkenalkan kembali. Dilengkapi dengan koleksi resep masakan Betawi terfavorit hingga resep yang jarang dikenal. Dari Asinan Betawi, Nasi Uduk, Pindang Bandeng, Semur Jengkol, Kue Pepe, Sayur Bekasem, Sayur Bebanci, Sate Asem, Laksa Pengantin, hingga kue Kelen.
This Book was ranked at 6 by Google Books for keyword resep sayur asem.
Book ID of Kuliner Betawi Selaksa Rasa & Cerita's Books is HspGDwAAQBAJ, Book which was written byAkademi Kuliner Indonesiahave ETAG "imftFKeu898"
Book which was published by Gramedia Pustaka Utama since 2016-09-13 have ISBNs, ISBN 13 Code is 9786020333731 and ISBN 10 Code is 6020333736
Reading Mode in Text Status is false and Reading Mode in Image Status is true
Book which have "166 Pages" is Printed at BOOK under CategoryCooking
This Book was rated by Raters and have average rate at ""
This eBook Maturity (Adult Book) status is NOT_MATURE
Book was written in id
eBook Version Availability Status at PDF is true and in ePub is false
Book Preview


0 komentar:
Post a Comment